CHICKEN WING SAUCE NANAS
Bahan :
• 680 gr chicken wings• 1 siung bawang putih parut kasar
• 1 tsp jahe parut kasar
• 1/4 sdt garam
Sauce :
• 60 ml kecap manis• 2 sdt gula
• 60 ml jus nanas
Topping (optional)
• wijen putihCara membuatnya :
- Campur dan aduk rata chicken wing, bawang putih, jahe dan garam
- lalu bungkus dengan menggunakan alumunium foil, setelah itu panggang selama kurleb 40 menit dalam suhu 200c
- selama wing dipanggang campur semua bahan sauce dan rebus lebkur 8 menit aduk rata
- Keluarkan wing, lalu oleskan sauce secara merata panggang kembali, lakukan setiap 3-5 menit diolesi
- angkat lalu taburi biji wijen diatanya sajikan
Sumber : Wagin